Friday, January 20, 2017

Tidak Punya Gadget android PC Pun Jadi

Tidak Punya Gadget android PC Pun Jadi



Mungkin tidak semua dari kita yang sempat membeli atau mencoba Device android, bisa jadi karna Faktor dana atau memang belum ada niat untuk membelinya. Selain itu bisa juga karna ingin mencoba menjalankan aplikasi android di sebuah PC sehingga kita tidak perlu atau harus membawa Device android untuk menjalankan hal-hal yang dianggap perlu di Device android. Untuk menjalankannya di PC kita bisa menggunakan emulator android, ada dua emulator yang terkenal yaitu Youwave dan BlueStacks. Kami yakin yakin banyak dari pembaca yang sudah tau dan bahkan mencoba software ini, tapi tidak ada salahnya kita membahas ulang tentang hal ini,sehingga para pembaca yang lain yang belum mengetahui bisa mencoba tips ini.

Selanjutnya¯

Available link for download